Pembahasan Ujian PAI: A40 – No. 13 – Mei 2011

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Akuntansi
Periode Ujian : Mei 2011
Nomor Soal : 13

SOAL

Perubahan arus kas perusahaan dapat terjadi karena adanya 3 aktivitas seperti operating activities, investing activities dan financing activities. Berikut ini aktivitas yang merupakan bagian dari operating activities:

  1. Receiving investment income
  2. Collecting the interest from the loans
  3. Paying cash dividends to stockholder
  4.  Sales of bonds

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment