Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris-1024x481 (3) pai

Pembahasan Ujian PAI: A70 – No. 1 – November 2016

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Permodelan dan Teori Risiko
Periode Ujian : November 2016
Nomor Soal : 1

SOAL

Dalam sebuah asuransi kendaraan bermotor diketahui bahwa banyaknya klaim tahunan berdistribusi binomial negatif dengan rata-rata (mean) 0,2 dan variansi 0,3. Besarnya klaim berdistribusi Pareto dengan dua parameter \(\alpha = 3\) dan \(\theta = 10\) Banyaknya klaim dan besarnya klaim saling bebas (independent).
Hitunglah variansi dari total biaya klaim tahunan (annual aggregate claim cost).

  1. 22,5
  2. 25,0
  3. 27,5
  4. 32,5
  5. 35,0

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment