Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris
Institusi |
: |
Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI) |
Mata Ujian |
: |
Akuntansi |
Periode Ujian |
: |
November 2013 |
Nomor Soal |
: |
8 |
SOAL
Perusahaan asuransi mempunyai sumber eksternal dari modal dan surplus, yaitu
- Ceding risiko asuransi ke reasuransi
- Menerbitkan stock
- Menerbitkan surplus notes
- Menerima sumbangan surplus dari perusahaan induk (parent company)
- ii dan iii benar
- i, ii dan iii benar
- ii, iii dan iv benar
- i, ii, iii dan iv benar
Pembahasan |
Chapter 11 Page 354[1]:
External sources of capital and surplus for insurers include:
- Ceding insurance risk to a reinsurer
- Selling a line of business or a subsidiary
- Issuing stock
- Issuing surplus notes
- Changing corporate form
- Receiving a surplus contribution from a parent company
- Issuing bonds
[1] Mulligan, E. and Stone, G. (1997). Accounting and financial reporting in life and health insurance companies. Atlanta, Ga.: Life Management Institute, LOMA. |
Jawaban |
d. i, ii, iii dan iv benar |