Pembahasan Ujian PAI: A10 – No. 25 – November 2015

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Matematika Keuangan
Periode Ujian : November 2015
Nomor Soal : 25

SOAL

Adam mengambil pinjaman dari Bank sebesar 36.000 dan akan mengembalikannya dengan pembayaran cicilan secara kuartalan. Tingkat bunga efektif tahunan yang diberikan oleh Bank adalah 6,75% selama 10 tahun. Adam memutuskan untuk membayarkan tambahan atas cicilannya sebesar 1.000 saat pembayaran ke-5. Berapakah besar bunga untuk pembayaran ke-6 (pembulatan terdekat)?

  1. 556,16
  2. 478,60
  3. 521,23
  4. 468,90
  5. 462,00

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment