Pembahasan Ujian PAI: A30 – No. 30 – Maret 2013

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Ekonomi
Periode Ujian : Maret 2013
Nomor Soal : 30

SOAL

Seandainya pada suatu perekonomian nasional besarnya hasrat berkonsumsi marjinal = 0,80 dan tingginya tingkat perpajakan marjinal = 0,25, maka besarnya angka pengganda (multiplier) pengeluaran adalah …

  1. 5,0
  2. 2,5
  3. 2,2
  4. 2,0
  5. tidak dapat dihitung

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment