Pembahasan Ujian PAI: A70 – No. 19 – Mei 2018

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Permodelan dan Teori Risiko
Periode Ujian : Mei 2018
Nomor Soal : 19

SOAL

Diberikan \(\beta \), sebuah kerugian X mempunyai fungsi kepadatan peluang eksponensial \(f(x) = {\beta ^{ – 1}}{e^{ – \frac{x}{\beta }}},\,\,x > 0\). Distribusi prior ialah \(\pi (\beta ) = 100{\beta ^{ – 3}}{e^{ – \frac{{10}}{\beta }}},\,\,\beta > 0\), yang merupakan distribusi inverse gamma. Suatu kerugian dari x Dari mean distribusi posterior sebagai fungsi dari x, tentukan nilai parameter \(\theta \)

  1. 10 + x
  2. 10 – x
  3. 12 + x
  4. 10/ x
  5. 8 + x

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment