Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris-1024x481 (3) pai

Pembahasan Ujian PAI: A70 – No. 14 – Juni 2016

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Permodelan dan Teori Risiko
Periode Ujian : Juni 2016
Nomor Soal : 14

SOAL

Sebuah selang kepercayaan linear 90% dari H(100) adalah (0,82 ; 0,98) Hitunglah batas atas dari selang kepercayaan logtransformed 98% dari H(100).

  1. 0,98
  2. 0,99
  3. 1,00
  4. 1,01
  5. 1,02
[showhide type more_text=”Kunci Jawaban & Pembahasan” less_text=”Sembunyikan Kunci Jawaban & Pembahasan”]
Diketahui Sebuah selang kepercayaan linear 90% dari H(100) adalah (0,82 ; 0,98)
Rumus yang digunakan Batas atasnya : \(H \cdot U\)
Proses pengerjaan \(\hat H(100){\rm{ }} = \frac{{0,82 + 0,98}}{2} = 0,9\) \({Z_{0,9}}\sqrt {\widehat {Var}(H)} = 0,08\) \({Z_{0,98}}\sqrt {\widehat {Var}(H)} = \frac{{2,326}}{{1,645}}(0,08) = 0,113\) \(U = \exp \left( {\frac{{0,113}}{{0,9}}} \right) = 1,134\) \(H \cdot U = {\rm{ }}(0,9)(1,134) = 1,0206\)
Jawaban E. 1,02
[/showhide]

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment