Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris

Pembahasan Ujian PAI: A50 – No. 17 – November 2015

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Metoda Statistika
Periode Ujian : November 2015
Nomor Soal : 17

SOAL

Diketahui sampel atas 20 individu ada pada \(t = 0\). Semua gagal (fail) dalam 5 minggu, dan hanya minggu dimana terjadi kegagalan tersebut dicatat. Hasil pengamatan atas sampel ini adalah 1 individu gagal (fail) pada minggu pertama, 3 dalam minggu ke-dua, 7 dalam minggu ke-tiga, 5 dalam minggu ke-empat, dan 1 dalam minggu ke-lima.

Hitunglah \({}_{\left. 2 \right|}{q_0}\)

  1. 0,35
  2. 0,38
  3. 0,40
  4. 0,45
  5. 0,47

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment