Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris
SOAL
Suatu perpetuitas memiliki harga sebesar 77,1 dan akan memberikan pembayaran tahunan di setiap akhir tahun. Perpetuitas tersebut membayar sebesar 1 di akhir tahun ke-2, sebesar 2 di akhir tahun ke-3,….., dan seterusnya sebesar n di akhir tahun ke (n+1). Setelah tahun ke (n+1), pembayaran tetap sebesar n. Jika diketahui tingkat bunga efektif tahunan sebesar 10,5%, berapakah n?
- 17
- 18
- 19
- 20
- 21