Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris

Pembahasan Ujian PAI: A20 – No. 12 – Juni 2016

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : A20 – Probabilitas dan Statistika
Periode Ujian : Juni 2016
Nomor Soal : 12

SOAL

Peubah acak X mempunyai distribusi eksponensial dengan rataan 1/b . Diketahui bahwa \({M_X}( – {b^2}) = 0,2\)  . Tentukan b.

  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment