Pembahasan Ujian PAI: A70 – No. 13 – November 2018

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Pemodelan dan Teori Risiko
Periode Ujian : November 2018
Nomor Soal : 13

SOAL

Distribusi kejadian atas 84 polis yang dipilih secara cak sebagai berikut

Banyaknya kejadian Banyaknya polis
0 32
1 26
2 12
3 7
4 4
5 2
6 1
Total 84

Dengan menghitung rataan dan variansi sampel data di atas, pilihlah model berikut yang merepresentasikan data di atas

  1. Negatif Binomial
  2. Discrete Uniform
  3. Poisson
  4. Binomial
  5. Antara Poisson atau Binomial

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment