Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris

Pembahasan Ujian PAI: A70 – No. 2 – November 2018

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Permodelan dan Teori Risiko
Periode Ujian : November 2018
Nomor Soal : 2

SOAL

Diketahui

  1. Banyaknya klaim mengikuti distribusi Poisson dengan mean \(\lambda \)
  2. Observasi selain 0 dan 1 telah dihapus dari data
  3. Data berisi jumlah pengamatan yang sama untuk observasi 0 dan 1

Tentukan besar \(\lambda \) menggunakan metode Maximum Likelihood (cari angka dengan pembulatan terdekat)

  1. 0,75
  2. 1,00
  3. 1,25
  4. 1,50
  5. 1,80

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment