Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris

Pembahasan Ujian PAI: A70 – No. 2 – Mei 2018

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Permodelan dan Teori Risiko
Periode Ujian : Mei 2018
Nomor Soal : 2

SOAL

Seorang aktuaris diminta pendapatnya oleh seorang ahli tata kota untuk menganalisa pola konsumsi rokok di suatu gedung. Diketahui distribusi pola konsumsi rokok pada hari kerja adalah sebagai berikut:

Pria Wanita
Rataan 6 3
Variansi 64 31

Banyaknya jumlah karyawan laki-laki di suatu gedung perkantoran yang terdiri dari N karyawan diketahui memiliki distribusi normal dengan parameter N dan p = 0,4. Tentukan rata-rata ditambah simpangan baku dari banyaknya jumlah rokok yang dikonsumsi pada sutau hari kerja di suatu kantor yang terpilih secara acak dengan 8 orang karyawan.

  1. 53
  2. 59
  3. 63
  4. 49
  5. 73

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment