Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris

Pembahasan Ujian PAI: A60 – No. 28 – November 2014

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Matematika Aktuaria
Periode Ujian : November 2014
Nomor Soal : 28

SOAL

Suatu polis asuransi biasanya memuat klausa bahwa bila usia tertanggung diketahui tidak tepat pada saat diterbitkan, maka manfaat dari polis tersebut dapat disesuaikan sebesar selisih kalau polis tersebut dibeli dengan usia yang tepat. Suatu polis asuransi berjangka diskrit selama 3 tahun sebesar 1.000 dijual kepada seseorang yang menyatakan berusia 30 pada saat penerbitan polis. Akan tetapi, pada tahun ke tiga, diketahui sesungguhnya orang tersebut berusia 31 tahun pada saat penerbitan

Bila diketahui: \(i = 0,04\), \({q_{30}} = 0,01\), \({q_{31}} = 0,02\), \({q_{32}} = 0,03\), dan \({q_{33}} = 0,04\)

Hitunglah berapa besar manfaat yang harus disesuaikan (besar manfaat yang dikurangkan)

  1. 264,10
  2. 664,10
  3. 864,10
  4. 335,90
  5. 135,90

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment