Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris
Institusi |
: |
Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI) |
Mata Ujian |
: |
Akuntansi |
Periode Ujian |
: |
November 2011 |
Nomor Soal |
: |
20 |
SOAL
Arus kas masuk dan keluar dari setiap perusahaan adalah unik dan berbeda-beda, tetapi asumsi dapat dibuat terkait arus kas ini untuk industri tertentu. Misalnya perusahaan asuransi dapat memproyeksikan kas yang diterima dan yang dikeluarkan dengan menggunakan metode-metode di bawah ini:
- Qualitative method
- Trend prediction
- Regression analysis
- iii benar
- i dan ii benar
- ii dan iii benar
- i, ii dan iii benar
Pembahasan |
Chapter 17 Page 536[1] :
Forecasting techniques that insurers use include :
- Qualitative methods rely on the judgment of manager , who use their own experience and understanding of current economic conditions to make predictions
- Trend predictions rely on historical data to reveal sales and investment trends, and then use these trends to predict future performance
- Regression analyses rely on the knowledge of how the fluctuation of a known, dependent variable, such as disposable income, impacts an unknown variable, such sales
[1] Mulligan, E. and Stone, G. (1997). Accounting and financial reporting in life and health insurance companies. Atlanta, Ga.: Life Management Institute, LOMA. |
Jawaban |
d. i, ii dan iii benar |