Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris

Pembahasan Ujian PAI: A50 – No. 7 – Mei 2017

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Metoda Statistika
Periode Ujian : Mei 2017
Nomor Soal : 7

SOAL

Dalam suatu tabel double decrement, diberikan data sebagi berikut:

A50 No. 7 Mei 2017Bila diketahui \(l_{26}^{(T)} = 8400,\) hitunglah perubahan pada \(d_{26}^{(1)}\) jika \({\rm{ }}q_{25}^{(2)}\) berubah dari \({\rm{0}}{\rm{.15}}\) menjadi \({\rm{0}}{\rm{.3}}\)

  1. 20
  2. 25
  3. 30
  4. 35
  5. 40

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment