Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris
SOAL
Diketahui data perusahaan yang tidak mempunyai preferred stock per 31 Desember sebagai berikut:
- Liquid assets : 87.000
- Stockholder’s equity : 60.000
- Realized capital gain and losses : 15.000
- Investment income : 7.000
- Total liabilities : 75.000
- Number of common share outstanding : 1.200
- ROE (before extraordinary item) : 15,3%
Perusahaan melakukan revaluasi non-liquid assets sedemikian sehingga diperoleh peningkatan stockholder’s equity sebesar 9%. Selain itu ditemukan pula terjadi kesalahan tanda (positif/negatif) pada laporan extraordinary item (mengacu pada soal nomor 24), yang seharusnya adalah gain (net). Tentukan nilai ROE (after extraordinary item) berdasarkan data yang telah diperbaharui (pilih yang paling mendekati).
- Kurang dari atau sama dengan 13%
- Lebih dari 13% dan kurang dari atau sama dengan 13%
- Lebih dari 14% dan kurang dari atau sama dengan 15%
- Lebih dari 15% dan kurang dari atau sama dengan 16%
- Lebih dari 16%