Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris
Institusi | : | Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI) |
Mata Ujian | : | Akuntansi |
Periode Ujian | : | Maret 2013 |
Nomor Soal | : | 22 |
SOAL
Kualitas informasi akuntansi yang menunjukan bahwa laporan keuangan dan pencatatan akuntansi menyediakan informasi yang akurat dan obyektif serta terbebas dari bias dan misrepresentation, disebut :
- Relevant
- Reliable
- Consistent
- Comparable
Pembahasan | Chapter 4 Page 94[1]:
Reliable : financial reports and accounting records present accurate, objective information that is free from bias and misrepresnatation [1] Mulligan, E. and Stone, G. (1997). Accounting and financial reporting in life and health insurance companies. Atlanta, Ga.: Life Management Institute, LOMA. |
Jawaban | b. Reliable |