Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris-1024x481 (3)

Pembahasan Ujian PAI: A30 – No. 20 – Juni 2010

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Ekonomi
Periode Ujian : Juni 2010
Nomor Soal : 20

SOAL

Tingkat output terbaik (optimum) untuk perusahaan yang bersaing sempurna ditentukan oleh titik di mana:

  1. Marginal Revenue sama dengan Average Cost
  2. Marginal Revenue sama dengan Marginal Cost
  3. Marginal Revenue melebihi Marginal Cost
  4. Marginal Revenue sama dengan Marginal Cost, dan Marginal Cost menaik

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment