Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris-1024x481 (3)

Pembahasan Ujian PAI: A50 – No. 5 – November 2014

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Metoda Statistika
Periode Ujian : November 2014
Nomor Soal : 5

SOAL

Sebuah Survival Distribution didefinisikan sebagai \(S\left( x \right) = a{x^2} + b\) dengan domain \(0 \le t \le k\) Jika expected value dari X adalah 60, maka tentukan median dari X :

  1. \(25\sqrt 2 \)
  2. \(45\sqrt 2 \)
  3. \(49\sqrt 2 \)
  4. \(75\sqrt 2 \)
  5. Tidak ada jawaban yang benar

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment