Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris

Pembahasan Ujian PAI: A40 – No. 15 – November 2011

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Akuntansi
Periode Ujian : November 2011
Nomor Soal : 15

SOAL

Berikut ini merupakan contoh dari beberapa jenis pengendalian internal yang dapat ditemukan pada perusahaan asuransi jiwa dan kesehatan:

  1. Cancellation of documentation
  2. Prenumbering
  3. Timeliness of operation
  4. Soliciting third party operation
  1. i dan iii benar
  2. i,ii dan iii benar
  3. ii dan iv benar
  4. i, ii,iii dan iv benar

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment