Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris

Pembahasan Ujian PAI: A60 – No. 21 – November 2014

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Matematika Aktuaria
Periode Ujian : November 2014
Nomor Soal : 21

SOAL

Sebuah Anuitas seumur hidup ditunda yang dibayarkan di awal periode (deferred annuity due) dengan masa penundaan selama 30 tahun, di jual kepada seseorang berusia 35 Di tawarkan juga fitur tambahan bila tertanggung meninggal selama masa penundaan, premi tunggal netto yang telah di bayarkan akan di kembalikan. Hitunglah premi tunggal netto per unit dari produk asuransi tersebut bila diketahui sebagai berikut:

  1. \({\ddot a_{65}} = 9,90\)
  2. \({A_{35:\left. {\overline {\, {30} \,}}\! \right| }} = 0,21\)
  3. \(A_{35:\left. {\overline {\, {30} \,}}\! \right| }^1 = 0,07\)
  1. 1,49032
  2. 2,49032
  3. 3,49032
  4. 4,14903
  5. 4,49032

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment