Pembahasan-Soal-Ujian-Profesi-Aktuaris

Pembahasan Ujian PAI: A50 – No. 26 – Mei 2018

Pembahasan Soal Ujian Profesi Aktuaris

Institusi : Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI)
Mata Ujian : Metoda Statistika
Periode Ujian : Mei 2018
Nomor Soal : 26

SOAL

Sebuah regresi 2 variabel mengestimasi 100 titik

\({Y_i} = \alpha + \beta {X_i} + {\varepsilon _i}\)

ESS (error sum of squares) =10000

\(\sum\limits_{}^{} {X_i^2 = 5000} \)

Hitunglah standar error \(\widehat \beta {\rm{ }}\) dan \(\widehat \alpha ,\) yaitu \({s_{\widehat \beta }}\) dan \({s_{\widehat \alpha }}\)

  1. 143 dan 1.01
  2. 167 dan 1.21
  3. 182 dan 1.323
  4. 193 dan 1.433
  5. 21 dan 1.5

Leave A Comment

You must be logged in to post a comment